Kamis, 29 Agustus 2019

REVIEW RUMAH BELAJAR "KAMAL SI MASTER CATUR"




Judul buku "Kamal Master Catur"
kategori education
Syarifah Lubna
penyunting Mayani Romy hernadi
penata letak Afifah Luna

Diterbitkan pada tahun 2018 oleh badan pengembangan dan pembinaan bahasa dalam teks Mina padi Barat 4 Rawamangun Jakarta Timur

Cerita dalam buku ini memberikan inspirasi kepada masyarakat bahwa untuk meraih sukses diperlukan kerja keras berlatih tak pernah lelah deskripsi tentang situasi dan kondisi lingkungan dari cerita tersebut cukup desain sehingga bisa memberikan gambaran kepada pembacanya tentang kondisi riil atau keadaan sesungguhnya dalam cerita tersebut dituliskan tentang strategi Ayah Kamal dalam mendidik anaknya dengan cara mengajak bermain catur namun ayahnya sengaja tidak ingin kalah agar Kamal terus belajar sampai dia bisa mengalahkan dari cerita itu menjadi inspirasi bagi pembaca bahwa agar bisa berhasil menang maka perlu usaha yang cukup keras dan latihan yang cukup ayahnya juga selalu mendukung Kamal meskipun kalah dalam pertandingan karena dengan kesalahan itu juga sebagai motivasi untuk terus belajar gerakan literasi juga ada dalam buku ini yaitu saat Ayah Kamal mengajak untuk membeli buku tentang catur berbagai istilah dan strategi permainan catur disebutkan dalam buku ini namun hal itu hanya bisa dipahami oleh orang yang bisa bermain catur atau Orang yang ahli catur saja alangkah baiknya agar bisa lebih jelas diperlukan link Barcode yang terhubung ke YouTube tentang tutorial dan strategi bermain catur jadi pembaca yang awam tentang catur juga lebih jelas dan paham

Tidak ada komentar:

Posting Komentar